suzuki dr 150, trail yang akan baku hantam dengan klx dan crf

pagi bro…dingin2 gini enaknya ngopi…oh iya minggu kemaren saya diundang suzuki untuk ngegas bareng (touring) kota2 dari dongkelan (jl.bantul) muter lewat kota gede menuju ke tempat wisata tebing BREKSI. touring bertajuk #saturdaynightriding ini ternyata diikuti oleh hampir seluruh klub suzuki berbagai varian di djogja.

event ini naga2nya jadi serial pembuka bahwa suzuki siyap dengan amunisi baru mereka. mencoba merebut ceruk pasar 18% dari total penjualan semua unit kendaraan sport yg ada di negri ini.

Ota-san sebagai ujung tombak marketing suzuki sudah direl yg benar. melaunching address2 untuk pengguna matic dan yg lagi heboh mendaftarkan dr 150 ke deperindak!! acara di SILOL cafe minggu lalu sudah memberikan sinyal yg jelas bahwa petinggi suzuki ini cukup serius menggarap market sport dan matic

suzuki Dr 150 adalah varian trail. selama ini klx 150 melenggang tanpa musuh. baru dithn kemaren honda merangsek dengan andalan baru mereka crf 150. video youtube pun jika berisi upload crf tdk butuh waktu lama untuk tembus 100rb views.

dengan adanya dr 150 diharapkan suzuki bisa bersaing lagi dengan pabrikan lain. saya pribadi rindu performa suzuki diera 2000 an yg jaya dengan shogun 110 karna gebrakan yg agresif dan memang bagus.

ok, kali ini sekian dulu cerita dr 150…dari acara sarurday night riding ota-san juga memberikan bocoran ttg brugman dan aplikasi my suzuki untuk mempermudah memperoleh part suzuki yg ori!

ok bos sekian dulu ulasan kali ini…

Iklan

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.